Apakah Anda sedang mencari smartphone Android Octa Core dengan harga 2 jutaan? Smartphone Android Octa Core memang sedang trend di pasaran saat ini karena menggunakan teknologi prosesor yang terbaru yaitu prosesor Octa Core yang menjamin kecepatan smartphone Android dalam melakukan berbagai tugas.
Walaupun vendor-vendor besar seperti Samsung mengeluarkan smartphone Android Octa Core dengan harga yang cukup tinggi, namun masih ada juga vendor-vendor lokal ataupun dari Cina yang mengeluarkan smartphone Octa Core 2 jutaan yang tentunya akan terjangkau oleh konsumen kelas menengah. Pada artikel kali ini saya akan memberikan 5 smartphone Android Octa Core terbaik dengan harga 2 jutaan.
Smartphone Android Octa Core 2 jutaan pertama yang akan saya bahas adalah ZTE Blade VEC Pro4G LTE. Smartphone Android Octa Core yang satu ini memang dibandrol dengan harga Rp. 2.499.000 yang membuat ZTE Blade VEC pro 4G LTE ini masuk dalam kategori smartphone Octa Core 2 jutaan. Dari segi tampilan, smartphone ZTE Blade VEC Pro4G LTE mempunyai kesan yang menarik dengan bezel yang tipis. Prosesor dari Smartphone Android Octa Core yang satu ini adalah prosesor Octa Core Cortex A7 1.4 GHz.
Spesifikasi lengkap ZTE Blade VEC Pro 4G LTE
K-Touch Octa Core merupakan smartphone Android Octa Core ke dua. Smartphone K-Touch Octa Core ini dibandrol dengan harga Rp. 2.749.000 yang membuat K-Touch Octa Core masuk ke dalam kategori smartphone Octa Core Rp 2 jutaan. Prosesor yang digunakan oleh K-Touch Oct Core ini adalah prosesor MediaTek Octa Core 1.7 GHz. Fitur lainnya adalah RAM 2GB, OS Android Jelly Bean, GPU Mali 450, memori internal 16GB. Mempunyai slot micro SD, dan kamera belakang 13 MP.
Spesifikasi lengkap K-Touch Octa
Baca juga: Asus Zenfone Anda Rusak? Kenali Garansi dan Tempat Perbaikinya.
Xiaomi Redmi Note merupakan smartphone Octa Core Rp 2 jutaan dengan RAM 2GB yaitu dengan harga Rp. 2.200.000. Android Octa Core yang satu ini mempunyai fitur dual SIM dan juga jaringan 3G. Smartphone Android Octa Core dari Xiaomi ini juga memiliki berat yang cukup ringan dan layar yang berukuran 5.5 inci dan menggunakan teknologi IPS. Memori internalnya pun tergolong besar yaitu 8GB dan juga memiliki slot untuk memori eksternal. Prosesor yang digunakan oleh Xiami Redmi Note 2 GB ialah prosesor Octa Core 1.7 GHz.
Spesifikasi lengkap Xiaomi Redmi Note
Lenovo S939 Octa Core termasuk sebagai smartphone Octa Core Rp 2 jutaan karena dibandrol dengan harga Rp. 2.750.000 dan sebagai smartphone Android Octa Core maka Lenovo S939 tentunya menggunakan prosesor Cortex A7 Octa Core 1.7 GHz. Sayangmya smartphone Android Octa Core dari Lenovo ini hanya memiliki RAM 1GB dan juga memori internal 8GB serta kamera yang hanya 8MP di belakang dan VGA di depan.
Spesifikasi lengkap Lenovo S939
Lenovo Golden Warrior Note 8 merupakan smartphone Octa Core Rp 2 jutaan yang dibandrol adalah $ 180 atau sekitar Rp. 2.200.000. Lenovo Golden Warrior Note 8 tergolong sebagai smartphone Android Octa Core karena menggunakan prosesor Octa Core Cortex A 53 1.7 GHz. Smartphone Android Octa Core ini dirilis pada tahun 2014 dan memiliki fitur dual SIM serta layar yang besar yaitu sekitar 6 inci.
Spesifikasi lengkap Lenovo Golden Warrior Note 8
Baca juga artikel
Sambut Ramadhan, Xiaomi Tawarkan Redmi 2 dengan Harga Lebih Terjangkau