Dipublish pada Senin, 25 Jul 2022 | 17:20

Daftar Lengkap Hp Xiaomi yang Dapat MIUI 14

stringFoto: Xiaomiui.net

Saat ini Xiaomi sedang dalam tahap pengerjaan user interface terbarunya, MIUI 14. Beberapa bocoran pun bermunculan, salah satunya hp Xiaomi apa saja yang akan mendapat pembaruan ke MIUI 14.

Sebelumnya beberapa informasi tentang sistem MIUI 14 mulai mengemuka di dunia maya. Seperti yang dilansir dari Gizchina, beberapa penggemar teknologi mengungkapkan nama kode dua perangkat yaitu "Nuwa" dan "Fuxi" yang saat ini sedang menguji sistem MIUI 14.

Netizen percaya bahwa hp "Nuwa" dan "Fuxi" ini kemungkinan nama kode untuk seri Xiaomi 13. Lalu  blogger teknologi populer, @DCS, membuat topik di Weibo “Apa yang diharapkan dari MIUI 14”. Hal ini menimbulkan diskusi bahwa sistem MIUI 14 akan segera hadir. 

Yang lebih menarik adalah beberapa media bahkan berspekulasi bahwa MIUI 14 akan resmi dihadirkan pada 16 Agustus 2022 mendatang. Tanggal ini sebenarnya adalah peringatan 12 tahun rilis MIUI.

Namun, ini hanya spekulasi. Yang paling mungkin adalah MIUI 14 akan tiba dengan seri Xiaomi 13 yang akan diluncurkan pada bulan November atau Desember tahun ini.

Sementara itu, Xiaomiui.net menyebutkan jika MIUI 14 akan membawa bahasa desain baru. Dimana aplikasi jam MIUI 14 akan diizinkan untuk dihapus, termasuk dukungan teknologi audio Bluetooth Qualcomm LE Audio. 

Mereka juga mengungkapkan daftar hp Xiaomi yang akan mendapatkan pembaruan MIUI 14. Apa saja? Berikut daftar hp Xiaomi yang dapat upgrade ke MIUI 14, bersama Redmi dan POCO.

Daftar hp Xiaomi yang dapat upgrade ke MIUI 14 :

Xiaomi 13 ProXiaomi 13Xiaomi 12 Pro Dimensity Edition
Xiaomi 12Xiaomi 12 ProXiaomi 12S Pro
Xiaomi 12XXiaomi 12SXiaomi 12S Ultra
Xiaomi 12 LiteXiaomi 12TXiaomi-12T Pro
Xiaomi 11TXiaomi 11T ProXiaomi Mi 11 Lite 4G
Xiaomi Mi 11 Lite 5GXiaomi 11 Lite 5G NEXiaomi Mi 11 LE
Xiaomi Mi 11Xiaomi Mi 11iXiaomi 11i
Xiaomi 11i HyperchargeXiaomi Mi 11 UltraXiaomi Mi 11 Pro
Xiaomi Mi 11XXiaomi Mi 11X ProXiaomi-MIX 4
Xiaomi MIX FOLDXiaomi MIX FOLD 2Xiaomi Civi
Xiaomi Civi 1SXiaomi Mi Note 10 LiteXiaomi Mi 10
Xiaomi Mi 10i 5GXiaomi Mi 10SXiaomi Mi 10 Pro
Xiaomi Mi 10 LiteXiaomi Mi 10 Lite ZoomXiaomi Mi 10 Ultra
Xiaomi Mi 10TXiaomi Mi 10T ProXiaomi Mi 10T Lite
Xiaomi Pad 5Xiaomi Pad 5 ProXiaomi-Pad 5 Pro 5G


Daftar hp Redmi yang dapat upgrade ke MIUI 14 :

Redmi Note 11Redmi Note 11 5GRedmi Note 11 SE
Redmi Note 11 4GRedmi Note 11T 5GRedmi Note 11 Pro
Redmi Note 11 Pro+ 5GRedmi Note 11SRedmi Note 11S 5G
Redmi Note 11 ProRedmi Note 11 Pro 5GRedmi Note 10 Pro
Redmi Note 10 Pro MaxRedmi Note 10Redmi Note 10S
Redmi Note 10 LiteRedmi Note 10 5GRedmi Note 10T 5G
Redmi Note 10T JapanRedmi Note 10 Pro 5GRedmi Note 9 4G
Redmi Note 9 5GRedmi Note 9T 5GRedmi Note 9 Pro 5G
Redmi K50Redmi K50 ProRedmi K50 Gaming
Redmi K50iRedmi K50i ProRedmi K50S
Redmi K50S ProRedmi K40SRedmi K40 Pro
Redmi K40 Pro+Redmi K40Redmi K40 Gaming
Redmi K30S UltraRedmi K30 UltraRedmi K30 4G
Redmi K30 ProRedmi Note 8 (2021)Redmi 10C
Redmi 10ARedmi 10 PowerRedmi 10
Redmi 10 5GRedmi 10 Prime+ 5GRedmi 10 Prime
Redmi 10 Prime 2022Redmi 10 2022Redmi 9T
Redmi 9 PowerRedmi Note 11ERedmi Note 11E Pro
Redmi Note 11T ProRedmi Note 11T Pro+ 

Daftar hp Redmi yang dapat upgrade ke MIUI 14 :

POCO M2POCO M2 ReloadedPOCO M3
POCO M4 Pro 4GPOCO M4 5GPOCO M5
POCO M5sPOCO X4 Pro 5GPOCO M2 Pro
POCO M4 Pro 5GPOCO M3 Pro 5GPOCO X3 NFC
POCO X3POCO X3 ProPOCO X3 GT
POCO X4 GTPOCO F4POCO F3
POCO F3 GTPOCO C40POCO-C40+
Share :
Nur Abdillah

Nur Abdillah

Content Writer

1361 Posts

Punya pengalaman di beberapa media yang mengulas gadget, seperti Tabloid SMS, Tabloid Roaming, Majalah Digicom hingga Majalah Techlife. Selalu berusaha berbagi informasi yang akurat dan terupdate seputar teknologi dan gadget.

ARTIKEL TERKAIT