Model | Harga Termurah |
---|---|
GIVI E350RN | Rp 792.000 |
SHAD SH36 | Rp 4.462.500 |
SHAD SH39 | Rp 990.000 |
SHAD SH34 | Rp 765.000 |
GIVI E33NS | Rp 510.000 |
GIVI E340N | Rp 699.400 |
GIVI E250N2 | Rp 510.210 |
Belakangan ini anda tentu sering melihat motor yang dipasangi box motor di bagian belakangnya. Hal ini memang menjadi tren tersendiri, disebabkan oleh harga box motor yang semakin terjangkau dan fungsionalitas dari produk tersebut. Selain menambah garang tampilan motor yang anda miliki, box motor memiliki fungsi lain. Box motor murah bisa menjadi solusi untuk anda yang membutuhkan ruang penyimpanan lebih luas ketika bepergian. Harga box motor sendiri saat ini sangat bervariasi, tergantung dari tipe dan ukuran yang anda inginkan. Bagi anda yang ingin memiliki aksesori motor ini, selain memperhatikan harga box motor terbaru pastikan anda juga memilih produk dengan kualitas yang baik pula.
Dalam memilih box motor murah, anda perlu menyesuaikan dengan kapasitas mesin agar nantinya kehadiran box motor tersebut tidak lantas mengganggu penampilan dan performa motor. Untuk motor dengan mesin dibawah 150 cc, ada baiknya menggunakan box motor murah yang ukurannya tak terlalu besar. Harga box motor tersebut saat ini sangat terjangkau dan tersedia dalam berbagai model yang menarik. Sedangkan jika motor anda memiliki kapasitas mesin yang lebih besar, anda bisa menggunakan box motor murah dengan ukuran yang lebih besar. Harga box motor dengan ukuran besar pun cukup beragam, dan bahkan terdapat beberapa pilihan produk yang sangat terjangkau dengan kualitas yang menarik pula. Untuk desain, sebenarnya anda bisa menyesuaikan dengan selera. Saat ini dengan harga box motor yang kompetitif, banyak pula produk yang mampu tampil dengan desain yang sangat menawan. Selain memperhatikan masalah ukuran dan harga box motor yang anda ingin beli, pastikan lebar dari box motor murah yang anda gunakan tidak lebih besar dari stang motor. Harga box motor yang semakin terjangkau membuat banyak orang kemudian memasangkan aksesori ini ke motornya, dan kadang box motor murah yang digunakan justru menyulitkan ketika bermanuver di jalanan atau memasuki jalanan yang sempit. Box motor murah dengan lebar yang terlalu besar justru membuat keseimbangan terganggu dan tampilan motor juga menjadi kurang menarik.
Dengan banyak pilihan harga box motor yang bisa anda pilih, Pricebook membantu anda dalam mengetahui harga box motor terbaru yang bisa anda dapatkan dan gunakan untuk melengkapi motor anda. Harga box motor yang dipengaruhi oleh banyak faktor membuat anda perlu lebih cermat dalam memilih box motor murah yang sesuai dengan kendaraan. Pastikan box motor murah pilihan tersebut memang memberikan fungsi yang lebih baik, yakni menyediakan ruang penyimpanan tambahan bagi kendaraan. Kualitas menjadi penting dalam pemilihan box motor murah tersebut, mengingat banyak produk yang saat ini dibekali dengan penggunaan material terbaik dengan bobot yang tetap ringan dan desain menarik.