Samsung memang masih menjadi salah satu produsen gadget terbaik hingga saat ini. Tak heran, banyak pengguna gadget yang ingin memiliki smartphone Samsung. Sayangnya, produk-produk Samsung memang masih berharga cukup tinggi. Menyadari hal tersebut, Blibli menghadirkan Promo Ekstra Diskon Samsung Galaxy Series.
Dalam promo ini kamu bisa menemukan berbagai produk Samsung baik smartphone, tablet hingga aksesoris. Menariknya, semua produk yang hadir dalam promo ini akan mendapatkan diskon 7% bahkan lebih.
Tentu hal ini membuat kamu bisa mendapatkan produk Samsung dengan harga yang lebih terjangkau. Yang perlu diperhatikan, semua produk yang ditawarkan dalam promo ini mulai dari produk premium hingga produk low-end.
Penasaran, berikut beberapa pilihan ponsel Android keren yang bisa kamu dapatkan dalam promo Blibl.
Samsung Galaxy S7 Edge
Samsung Galaxy S7 Edge merupakan salah satu ponsel premium Samsung yang bisa kamu dapatkan di Promo Ekstra Diskon Blibli. Dalam produk ini kamu bisa mendapatkan ponsel berdesain mewah. Desain bodi metal berlapis kaca membuat ponsel ini kian solid. Dibagian layar, Samsung mengandalkan layar 5,5 inci Quad HD Super AMOLED Panel.
Dibagian dapur pacu, Samsung memasang chipset Exynos 8890. Prosesor ini akan dibekali RAM 4 GB dan memori internal 32 GB. Ponsel Android Marshmallow ini akan disokong kamera utama 12 MP sensor bar dengan kamera depan 5 MP. Ponsel Android terbaru ini juga akan disokong fast charging sehingga ponsel bisa diisi daya dengan lebih cepat.
Beli Samsung Galaxy S7 Edge
Samsung Galaxy Note 5
Meski Samsung Galaxy Note 5 bukan produk baru, phablet Android ini masih layak untuk dimiliki. Ponsel Android ini hadir dengan desain yang cukup elegan. Ponsel ini menggunakan bodi metal dengan lapisan kaca. Dibagian layar, ponsel Andriud 4G LTE ini menghadirkan layar 5,7 inci dengan resolusi Quad HD dan panel Super AMOLED.
Untuk dapur pacu, Samsung mengandalkan mesin Exynos 7420. Prosesor ini akan disokong RAM 4 GB. untuk memori penyimpanan, Samsung mengandalkan memori 32 GB. Dibagian kamera, Samsung sudah menghadirkan kamera utama 16 MP dan kamera depan 5 MP. Guna mendukung penggunaan harian, Samsung mengandalkan baterai 3000 mAh.
Beli Samsung Galaxy Note 5
Samsung Galaxy Note 4
Promo ekstra diskon Samsung Galaxy Series di Blibli juga menghadirkan Samsung Galaxy Note 4. Phablet Android ini menghadirkan desain yang elegan dan modis. Desainnya juga cukup nyaman di tangan. Samsung juga menghadirkan S Pen yang dibekali teknologi baru sehingga mengoperasikan perangkat kian mudah.
Samsung menggunakan layar 5,7 inci Super AMOLED Quad HD. Dibagian mesin, Samsung Galaxy series ini mengandalkan chipset Exynos 5433. Prosesor ini akan disokong RAM 3 GB dan memori internal 32 GB. Untuk penyuka fotografi, Samsung mengandalkan kamera utama 16 MP dan kamera depan 3 MP. Ponsel ini juga menggunakan baterai 3220 mAh yang mumpuni untuk penggunaan harian.
Beli Samsung Galaxy Note 4
Samsung Galaxy J7 2016
Untuk ponsel kelas menengah, Samsung Galaxy J7 bisa kamu dapatkan di promo Blibli. Dalam ponsel Android ini, kamu akan mendapati sebuah ponsel dengan desain yang solid. Ponsel Android terbaru ini hadir dengan layar berukuran 5,5 inci.
Layar ini akan dibekali panel Super AMOLED HD. Dibagian mesin, ponsel Android Marshmallow ini akan menggunakan chipset Exynos 7870. Prosesor ini akan disokong RAM 2 GB dan memori penyimpanan 16 GB. Dibagian kamera, Samsung mengandalkan kamera utama 13 MP dan kamera depan 5 MP. Untuk baterai, Ponsel Android 4G LTE ini menggunakan baterai 3300 mAh.
Beli Samsung Galaxy J7 (2016)
Samsung Galaxy Grand Prime
Ponsel Android Kitkat ini hadir dengan desain yang elegan meski dipasarkan untuk pasar kelas menengah. Ponsel Android ini akan dibekali layar berukuran 5 inci. Layar ini akan dibekali resolusi 960 x 540 pixels. Meski sederhana, pengguna bisa browsing dan menonton video dengan nyaman. Dibagian mesin, Samsung Galaxy Grand Prime mengandalkan prosesor Qualcomm MSM8216. Prosesor ini akan disokong RAM 1 GB dan memori internal 8 GB. Spesifikasi ini cukup tangguh untuk multitasking. Dibagian kamera, Samsung mengandalkan kamera utama 8 MP dan kamera depan 5 MP.
Beli Samsung Galaxy Grand Prime
Samsung Galaxy V Plus
Bila kamu mencari ponsel Android murah dalam Promo Ekstra diskon BliBli, kamu bisa memilih Samsung Galaxy V Plus. Ponsel Android Samsung ini hadir dengan layar berukuran 4 inci dengan resolusi sederhana. Dibagian mesin, Samsung menggunakan prosesor dual core berkecepatan 1,2 Ghz. Ponsel Android 4G LTE ini akan menggunaan memori RAM 512 MB dan memori internal 4 GB. Untuk kamera, Samsung mengandalkan kamera utama 3,15 MP dan kamera depan VGA. Meski sederhana, ponsel Android ini masih mumpuni bersaing.