Harga Microsoft Surface Duo RAM 6GB ROM 256GB Terbaru Juli 2024 dan Spesifikasi

Spesifikasi Penting

keyspecs
OS
Android Android 10
keyspecs
Prosesor
Octa Core 2.84 GHz
keyspecs
RAM
6 GB
keyspecs
Ukuran Layar
8.1 inch

Daftar Harga Microsoft Surface Duo RAM 6GB ROM 256GB

1 Toko Ditemukan

Deskripsi Microsoft Surface Duo RAM 6GB ROM 256GB

Tablet Lipat Dari Microsoft

Tahun 2019 Microsoft akhirnya memperkenalkan sebuah Tablet lipat yang dinamakan Surface Duo. Berbeda dengan produk sebelumnya, Surface Duo ini memiliki layar yang dapat dilipat.

Meski memang bukan sebuah inovasi baru, tapi layar lipat ini tampak berbeda. Tampak dimana layar nya tidak dilipat, tapi dipisah. Tablet ini bisa dilipat berkat adanya engsel di bagian tengah.

Layar Dibuka Seperti Buku

Tablet ini hadir dengan dua layar yang terpisah tapi memiliki ukuran yang sama yakni 5.6 inch. Ukuran layar ini dapat dinikmati ketika dilipat ataupun dibuka.

Ketika kedua layar ini dibuka dan menyatu, tablet ini menjadi berukuran 8.1 inch dengan resolusi 1800 x 2700 piksel. Meski layar lipat, tapi teknologi panel layar ini sudah menggunakan AMOLED yang membuat kualitas layar ini tampak lebih nyata dan nyaman dimata meski pemakaian yang lama.

Teknologi dua layar ini cukup efesien dan sangat menarik dimana ketika melipat Surface Duo ini, bisa dibuat seperti anda menggunakan sebuah desktop. Dimana layar pertama yang menjadi monitor, sedangkan layar satu lagi menjadi keyboard.

Hal ini tentu sebuah invoasi dan membuat anda melakukan kegiatan atau aktivitas apapun terasa lebih mudah dan praktis mengingat ini adalah tablet yang kecil dan mudah dimasukan dalam kantong. Layar ini juga sudah dilindungi oleh Corning Gorilla Glass 5 yang membuat tablet ini semakin aman ketika dimasukan dalam kantong.

Chipset Flagship yang Powerful

Untuk mendapatkan performa yang maksimal, Microsoft Surface Duo ini ditanamkan sebuah dapur pacu yang kuat yakni Snapdragon 855 yang sudah terkenal gaharnya untuk performa.

Membuka beberapa aplikasi dalam waktu yang bersamaan juga tidak ada masalah, tablet ini tetap smooth dan enak digunakan.

Sistem operasi yang digunakkan oleh Microsoft Surface Duo ini adalah Android 10 yang dipadukan dengan chipset gahar ini membuat tablet ini aman terkendali. Memainkan game juga sudah aman karena dukungan GPU dari Adreno 640. Dipakai kerja? Bisa , Dipakai gaming? Juga aman terkendali.

Internal Storage dan RAM yang Lega

Microsoft tau pasar mana yang akan dituju oleh Surface Duo ini, maka dari itu Microsoft memberikan sebuah internal storage dan RAM yang lega. Internal Storage yang terdapat pada Surface Duo ini adalah 128 GB dan 256 GB.

Kemudian dilengkapi juga dengan RAM sebesar 6 GB. Sayangnya pada Surface Duo ini tidak tersedia slot MicroSD, jadi pengguna hanya akan bergantung pada internal storage yang ada.

Baterai non Removable

Microsoft Surface Duo dibekali dengan baterai yang cuku besar yakni 3577 mAh. Dengan kapasitas ini, setidaknya tablet ini sudah bisa bertahan untuk nonton video nonstop selama 15 jam.

Untuk pengecasan, Surface Duo sudah tersedia teknologi USB Type C yang juga didukung dengan teknologi fast charging 18W. Pengecasan dari 0% hingga penuh lebih kurang perlu memakan waktu satu jam.

Pros & Cons

Kelebihan

  • Performa yang powerfull
  • Layar dapar dilipat
  • Layar lebih nyata dan nyaman dimata
  • RAM dan ROM besar
Kekurangan

  • Tidak ada LED Flash pada kamera
  • Baterai tidak dapat dilepas
  • Tidak didukung NFC

Grafik Harga Microsoft Surface Duo RAM 6GB ROM 256GB Terbaru

loader

- Belum ada data -

not-found

Belum ada toko di

Periksa kembali lokasi yang dicari

Spesifikasi Microsoft Surface Duo RAM 6GB ROM 256GB

Basic Info
Nama Produk Microsoft Surface Duo
Kategori Tablet
Brand Microsoft
Tahun Rilis 2020
Network
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G Network 1, 2, 3, 4, 5, 7, 8, 12, 13, 14, 19 20, 25, 26, 28, 29, 30, 38, 39, 40, 41, 46, 66
Screen
Screen Resolution 2700 x 1080 Pixel
Screen Size 8.1 inch
Technology AMOLED
Hardware
Processor Core Octa Core
Processor Speed 2.84 GHz
Chipset Qualcomm SM8150 Snapdragon 855
SIM Slots 1 slot(s)
Sensor Accelerometer
Software
OS Version Android 10
OS Android
Memory
RAM 6 GB
Internal 256 GB
Design
Weight 250 g
Dimensions 186.9 x 145.2 x 4.8 mm
Color Putih
Type of SIM Nano-SIM, eSIM
Connectivity
USB USB Type-C 3.1
Wi-Fi Wi-Fi 802.11 a / b / g / n / ac, dual-band, Wi-Fi Direct
Bluetooth 5.0, A2DP, LE, aptX Adaptive
GPS A-GPS
NFC No
Infrared No
Mobile Hotspot Tethering Yes
Camera
Resolusi Kamera 11 MP
Flash No
Video Recording Yes
Battery
Battery 3577 mAh
Other Features
Music Player Ya
Video Player Ya
Waterproof No

Artikel Microsoft Surface Duo RAM 6GB ROM 256GB Terbaru

- Belum ada artikel -

Video

YANG PENTING BISA DILIPAT!!! Microsoft Surface Duo Indonesia

Rekomendasi Perbandingan

Rp 23.560.000
  • iPadOS 14 OS
  • Octa Core Prosesor
  • 6 GB RAM
  • 12.9 inch Ukuran Layar
Rp 28.970.000
  • iPadOS 14 OS
  • Octa Core Prosesor
  • 6 GB RAM
  • 12.9 inch Ukuran Layar
Rp 25.390.000
  • iPadOS 14 OS
  • Octa Core Prosesor
  • 6 GB RAM
  • 12.9 inch Ukuran Layar
Rp 29.170.000
  • iPadOS v12.0 OS
  • Octa Core 2.5 GHz Prosesor
  • 6 GB RAM
  • 11 inch Ukuran Layar
Rp 29.800.000
  • Android EMUI 10 OS
  • Octa Core 2.86 GHz Prosesor
  • 8 GB RAM
  • 10.8 inch Ukuran Layar

Daftar Harga Tablet Merek Populer